Closing Ceremony SIT Program

Sudah genap 13 hari program Study International Training dilaksanakan. Hingga pada akhirnya Jumat (3/3)  dilaksanakan Closing ceremony yang menyuguhkan beberapa rangkaian acara. Acara tersebut diantaranya adalah duskusi pluralisme agama di Indonesia. Diskusi ini memaparkan bagaimana  tiap-tiap agama menyikapi keberadaannya dalam pluralism di Indonesia, yang dipresentasikan oleh tiap-tiap perwakilan mahasiswa UGM dari kelima agama yang ada di Indonesia.  Kesimpulan dari diskusi ini adalah adanya sikap toleransi yang tinggi dari masing-masing agama terhadap agama yang lain. Diakhir sesi diskusi ini, perwakilan dari Student SIT juga mempresentasikan Religion on America. Mereka menjelaskan bagaimana toleransi dan populasi agama di Amerika. read more